Tidak jarang memang saya mendapatkan pertanyaan saat menerima konsultasi dari pasien - 'Dok, apa saya tidak diberi amoxicillin?' atau pertanyaan sejenis yang bisa jadi mewakili keingintahuan pasien mengenai obat antibiotik yang mungkin bisa didapatnya. Pertanyaan ini wajar, karena antibiotik merupakan salah satu obat yang paling revolusioner dalam dunia kedokteran dan kesehatan. Menyelamatkan jutaan hidup dalam…
Penyebaran Resistensi Antibiotik
